Salam Pendidik Indonesia. Blog ini adalah kompilasi Resume/Rangkuman Kuliah Rabu Pahing. Fokus dalam bidang Pendidikan. Semoga dapat menjadi tetesan embun pagi yang menyegarkan dan memberikan pengayaan untuk pendidikan di Indonesia.

Kamis, 01 Maret 2018

SOLUTIONS TO MISBEHAVIOR IN THE CLASSROOM - By: RUD - KRP 12 APR 2017

SOLUTIONS TO MISBEHAVIOR IN THE CLASSROOM
By: Rudi Isbowo

Misbehavior in the classroom disrupts students' attention and negatively impacts the learning environment. To ensure the best educational experience possible, teachers must master the art of classroom management. Although this is a challenge for certain teachers, with enough practice, you will find there are solutions to misbehavior in even the most difficult students.
If you’re like most teachers, two or three students take up most of your time. On the days when they’re absent, or pulled from your class, everything goes smoothly. Teaching is more fun. You’re more relaxed. And you can cruise through your lessons without interruption. Hooray!

But when they’re sitting in class, which seems like all the time, they can make you want to pull your hair out. Unfortunately, the frustrations you feel dealing with difficult students can cause you to make mistakes. But…. What if the two or three (or more) difficult students in your classroom admired you? What if they looked up to you, respected you, trusted you, and liked being in your company? What if they embraced whatever you had to say to them? Your success in helping them change their behavior would go through the roof, and you’d have peace in your classroom. The fact is, everything hinges on your ability to build relationships with your students. Your classroom management plan merely nudges them in the right direction. Done correctly, it gets students to look inward, to self-evaluate, and to feel the weight of their transgressions. But by itself, it can only do so much. What’s the key? It’s About Relationships. It’s your relationship with your students that make the greatest difference. When you build trusting rapport with them, which anyone can do, you then possess a tidal wave of influence that can change their behavior, improve their academic performance, and profoundly impact their lives. Find out…… The 7 Rules Of Handling Difficult Students in The Class.

KRP 12 APR 2017 / TEMA: MANAJEMEN PERILAKU



PERILAKU SISWA DI KELAS FISIKA SESUAI TEORI BEHAVIORISME - Oleh: ARI - KRP 12 APR 2017

PERILAKU SISWA DI KELAS FISIKA SESUAI TEORI BEHAVIORISME

Oleh: Arif Nurcahya

Perilaku siswa di kelas yang diamati di kelas XI dalam pembelajaran Fisika yang diamati selama semester II tahun 2016-2017 ini menunjukkan perubahan sesuai dengan perlakuan yang diberikan. Kelas XI-Sci-A diberikan stimulus berupa good conduct slip bagi siswa yang mendapatkan hasil ulangan lebih dari SoA dengan tahapan mundur, yaitu level 2, 1 dan penghargaan verbal. Sedangan kelas XI-Sci-B diberikan stimulus berupa good conduct slip bagi siswa yang mendapatkan hasil ulangan lebih dari SoA dengan tahapan maju, dengan penghargaan verbal, level 1, kemudian 2. Kelas XI-Sci-C diberikan stimulus berupa good conduct slip bagi siswa yang mendapatkan hasil ulangan lebih dari SoA dengan tetap sama, yaitu level 2. Kelas XI-sci-D tidak mendapatkan stimulus apapun. Terlihat perbedaan dari keempat kelas dalam perubahan perilaku siswa. Dalam variabel yang diamati yaitu partisipasi dalam belajar (minat) dan penyelesaian tugas, kelas XI-Sci-A dan XI-Sci-C lebih unggul.


Kata Kunci :perilaku siswa, behaviorisme


KRP 12 APR 2017 / TEMA: MANAJEMEN PERILAKU

CONSEQUENCE OR PUNISHMENT? - By: ZAH - KRP 12 APR 2017

CONSEQUENCE OR PUNISHMENT?
By: Zahro Laila Nur


Teachers would find such a various obstacle sometimes in managing student’s behavior. Some of the students obey the rules (what teacher and students have agreed at the beginning) while another students do not. However, students who break the rules, should be given consequences. Nevertheless, teacher sometimes is reversed between giving them consequence or punishment. Consequence is a result of something that a person does. A consequence itself is divided into two, natural consequence and logical consequence. In the other hand, punishment is given to cause a suffering. It is not related to the problem. It does not teach the students or children what teacher or parent (punishment’s giver) want them to learn. It is characterized by criticism, disapproval and domination. Letting students experience natural and logical consequences of their actions is one way to teach a responsibility.



KRP 12 APR 2017 / TEMA: MANAJEMEN PERILAKU

BEHAVIORAL VIEWS OF LEARNING - ANALISIS PERILAKU TERAPAN - Oleh: FIR - KRP 12 APR 2017

BEHAVIORAL VIEWS OF LEARNING - ANALISIS PERILAKU TERAPAN

Oleh : Firman Mendrofa

Pembelajaran tidak terbatas pada hanya sekolah, kita belajar tiap hari tentang kehidupan. Bayi belajar menendangkan kakinya untuk membuat mobil di atas ranjangnya, remaja belajar lirik lagu kegemarannya, orang paruh baya belajar mengubah pola diet dan olahraga, dst. Secara luas, pembelajaran ditemui ketika suatu pengalaman mengakibatkan perubahan yang relatif permanen terhadap pengetahuan atau perilaku seseorang. Perubahan itu dapat diarahkan atau tidak sengaja, menjadi lebih baik atau lebih buruk, benar atau keliru, disadari atau tidak disadari. (Hill, 2002)

Analisis perilaku terapan adalah aplikasi prinsip pembelajaran perilaku untuk mengubah perilaku. Metode ini kadangkala disebut modifikasi perilaku. Idealnya analisis perilaku terapan memerlukan spesifikasi yang jelas tentang perilaku yang akan diubah, pengukuran cermat terhadap perilaku, analisis terhadap antecedent dan penguat yang mungkin mempertahan perilaku yang tidak sesuai atau tidak diharapkan. Analisis Perilaku dengan desain ABAB:  perilaku (A), kemudian menerapkan Intervensi (B), lalu menghentikan intervensi untuk melihat apakah perilaku akan kembali ke level acuan (A), dan terakhir mengulangi intervensi (B), menunjukkan pengukuran cermat pada perubahan perilaku (Alberto & Troutman, 2003).

MANAJEMEN PERILAKU BURUK SISWA - Oleh: NUA - KRP 12 APR 2017

MANAJEMEN PERILAKU BURUK SISWA
Oleh : Nurul Aini
Perilaku buruk siswa di kelas akan sangat merugikan siswa lainnya dan juga mengganggu jalannya kegiatan belajar mengajar. Perilaku buruk tersebut muncul bukan karen tidak ada sebab. Penyebabnya berasal dari dalam diri siswa dan lebih banyak dari lingkungan. Penyebab dalam diri siswa banyak dipengaruhi oleh psikologisnya, sedangkan faktor dari lingkungan dapat berasal dari kebosanan, materi yang kurang difahami, serta aturan yang terlalu longgar ataupu terlalu otoritas. Sebagai seorang guru harus dapat mengarahkan perilaku buruk yang muncul dari siswa. Menurut Muijs dan Reyn, model untuk menangani perilaku buruk adalah LEAST, yaitu ; Leave it alone, End the action indirectly, Attend more fully, Spell out directions, dan Track the behavior.


Keywords : Perilaku buruk, LEAST

KRP 12 APR 2017 / TEMA: MANAJEMEN PERILAKU